SWOT ANALYSIS IN THE IMPLEMENTATION OF MARKETING STRATEGIES FOR ACE HARDWARE COMPANIES

Moch Nur Azis, Djamaludin Malik, Leonardo Budi Hasiholan

Abstract


Dengan seiring pesatnya perkembangan pasar global, tuntutan perusahaan untuk berkembang harus lebih kompetitif dalam memperhatikan persaingan pasar global dalam menentukan strategi. Strategi yang kompetitif merupakan peranan penting untuk mengetahui daya saing yang dimiliki setiap peusahaan, maka penerapan dalam menetukan strategi yang di jalankan sangatlah penting. Pengunaan analisis SWOT yang efektif dalam menentukan strategi kompetitif , agar dapat mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang dihadapi oleh perusahaan dalam menjaga kelangsungan hidup perusahaan. Strategi yang dicari dari masalah dalam penelitian ini adalah “apakah analisis SWOT merupakan strategi yang kompetitif untuk memajukan perusahaan, bagaimana penerapan perusahaan dalam persaingan global? Sehubung dengan masalah tersebut diajukan hipotesis sebagai berikut “dengan menggunakan analisis SWOT dapat meningkatkan target/omset penjualan sehingga perusahaan mengalami keuntungan”. Penelitian ini menggunakan data primer dengan memberikan kuisioner dan data sekunder untuk memperoleh arsip-arsip atau dokumen. Seiring dengan masalah tersebut dan hipotesis penelitian maka, penelitian ini dilakukan dengan metode analisis IFAS untuk menganalisis faktor internal, anal;isis EFAS untuk faktor eksternal, dengan menggunakan analisis analisis IFAS dan EFAS serta menggunakan analisis SWOT menunjukan posisi perusahaan, maka strategi yang dipilih guna mendukung tercapainnya tujuan perusahaan tersebut.
Kata Kunci : Analisis SWOT, Strategi Kompetitif


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.