COMPLETION OF IMPORT DOCUMENT PROCESS AT PT. INDO SEMARANG MOD

Yuyun Sera Jennifer, Cicik Harini, Azis Fathoni

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif untuk meneliti proses penyelesaian dokumen impor
pada PT. Mod Indo Semarang. Fokus penelitian ini adalah menjelaskan bagaimana alur proses
penyelesaian dokumen impor di PT. Mod Indo Semarang dan dokumen apa saja yang berhubungan
dengan proses penyelesaian dokumen impor di PT. Mod Indo Semarang. Penelitian ini
menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisa data. Data yang dianalisis adalah hasil
wawancara dengan pihak yang bersangkutan dengan proses penyelesaian dokumen impor, dokumen
yang digunakan untuk pembuatan dokumen impor, pengamatan langsung pada saat pembuatan dan
alur penyelesaian dokumen impor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses penyelesaian
dokumen impor pada PT. Mod Indo Semarang sudah lebih efektif. Karena sudah menggunakan
sistem berbasis online “sistem TPB Ceisa” untuk pembuatan dokumen impor, dimana proses
pembuatan dokumen lebih cepat dan menjadikan proses penyelesaian dokumen juga lebih efisien.
Dan pelayanan yang semakin diperbaiki oleh Kantor DJBC untuk menarik para investor asing
menanamkan modal di Indonesia dengan kemudahan fasilitas yang baik.

Kata kunci : Dokumen Impor, impor, sistem TPB Ceisa, proses penyelesaian impor.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.